KLIP: Teman bertumbuh menulis setiap hari

Tahun 2023 ini menjadi tahun kedua saya bertumbuh bersama Kelas Literasi Ibu Profesional. Turut bergabung menjadi peserta yang berjuang menyetor tulisan. Di tahun kedua ini goal pribadi saya tetap mengaktivasi dan menguatkan otot menulis setiap hari minimal 10-12 tulisan setiap setoran bulanan. Tidak ada keinginana untuk mengejar angka berlebih dalam setoran. Jumlah kata juga menggunakan... Continue Reading →

Sinopsis Buku Self Care Project

Alhamdulillah, rampung sudah tugas saya menyelesaikan menulis naskah buku Self Care Project. Riset yang khusus saya lakukan sejak tahun 2018-2023 mengenai problematik kesehatan mental yang sedang saya rasakan sendiri dan tentunya juga dirasakan oleh para perempuan/individu/ibu dan istri di luar sana. Buku ini saya dedikasikan kepada diri saya sendiri selama 10 tahun pernikahan menjadi seorang... Continue Reading →

Selfcare Project

Alhamdulillah, saya berusaha merampungkan buku Selfcare Project versi Prototype ini sebagai upaya merampungkan tugas akhir dari kelas literasi ibu profesional (KLIP) yang saya ikuti sepanjang tahun 2022 ini. Buku fisik masih proses naik cetak, lalu siap untuk di cek tinjau ulang isinya. Buku ini berisikan gugahan pemikiran, insight, pemaparan praktik baik aktivitas rawat diri yang... Continue Reading →

Kemah Dakwah Keluarga – Semarak Ramadhan Keluargaku

Alhamdulillah, Allah beri kesempatan untuk bisa menikmati riuh ramai ibadah di Bulan Ramadhan tahun 2022 ini. Setelah siapa saja tentunya berjuang dan bertahan dengan kondisi yang tiada pasti selama masa pandemi. Hal ini sungguh sungguh salah satu bentuk nikmat yang Allah berikan dan patut sangat kami syukuri. Laahaula wala quwwata illah billah. Memasuki 10 hari... Continue Reading →

Ketika Peran di Keluarga menjadi Prioritas

Siang ini saya terperangah karena, tiba-tiba diingatkan oleh halaman Facebook bahwa 22 Maret 2021 saya dilanda kegamangan yang luar biasa yang menyebabkan saya menjadi sangat gampang ketika itu adalah saya mendapatkan email balasan dari Universitas Almamater saya bahwa saya diterima persyaratan pertama untuk beasiswa magister profesi psikologi klinis. Sebenarnya saya baru tahu dan ikut adanya... Continue Reading →

Semarak Ramadhan Keluargaku (SRK 1441 H)

Bismillah,   Alhamdulillah, beberapa hari lagi kita akan menuju bulan suci Ramadhan, Bulan yang kita tunggu-tunggu sebagai bulan uji latihan. Menuju bulan ini tentu perlu persiapan tersendiri. Sama seperti Ramadhan sebelumnya, keluarga kamiĀ  belajar membiasakan menyiapkan Ramadhan agar terasa "ruh" dan kesiapannya. Walau terkadang dari beberapa yang kami rencanakan meleset, atau tidak terealisasi. Namun, setidaknya... Continue Reading →

Kapsul Waktu: Better for Me in the Future.

Saya terhenyak ketika melihat tugas dan materi yang disampaikan oleh Mbak Wahyu terkait kapsul waktu. Hei ini saya sedang bicara mengenai penugasan di kelas orientasi komunitas ibu profesional. Sekitar 5 hari sebelum materi ini disampaikan, saya bersih-bersih buku yang ada di rak kemudian saya menemukan sebuah pembatas buku hasil kreasi tangan kuliah yang saya terkejut... Continue Reading →

Buddy dan Relasi Empati

Suatu ketika beberapa kali dalam fase hidup saya pernah merasakan perasaan sendiri. Terasing, menjalani sendiri sebuah hal. Sebuah perasaan di mana kita merasa tidak ada orang yang bisa mendengarkan dengan baik dan memahami dengan baik apa yang kita rasakan, kita fikirkan atau yang ingin kita perbuat. Perasaan sendiri itu bisa muncul ketika kita bukan saja... Continue Reading →

Start a Blog at WordPress.com.

Up ↑